Postingan

Menampilkan postingan dari 2017

Istilah-istilah komputer

ISTILAH ISTILAH KOMPUTER        Hayy guys...    Apa kabar nih? hehehe... oh iya,kali ini saya mau ngeposting tentang istilah-istilah komputer yang saya tau nih . Sebelumnya ada yang udah tahu Istilah istilah komputer ? nah bagi yang belum tahu , yuk cari tahu lewat artikel ini.    1. MICROPROSESOR (OTAK KOMPUTER)          Adalah sebuah komponen rangkaian elektronik terpadu yang terdiri dari rangkaian aritmatik , logik dan kontrol yang diperlukan untuk menjalankan fungsi-fungsi sebuah CPU (Center Processing Unit) dari sebuah komputer digital .         ⇒komponen MICROPROSESOR terdiri dari beberapa bagian :      a. Register, berfungsi untuk tempat penyimpanan sementara data, alamat, kode intruksi dan bit status berbagai operasi mikroprosesor.      b. ALU (Algorithm and logic unit) , berfungsi untuk mengerjakan perintah-perintah logika da...